test2_istana777
- Minggu,istana777 9 Februari 2025 18:31 WIB
- waktu baca 1 menit

Jayapura (ANTARA) - Penjabat Gubernur Papua, Ramses Limbong mengatakan, bonus bagi atlet berprestasi yang meraih medali pada ajang PON XXI di Aceh-Sumut dan Peparnas Solo, Jawa Tengah 2024, akan segera dibagikan.
"Dengan diserahkannya Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) pada Senin (3/2) maka pembayaran bonus bagi atlet berprestasi sudah bisa dibayarkan dalam waktu dekat," kata Ramses di Jayapura, Minggu.
Menurut Ramses, bonus yang akan diberikan sesuai dengan kemampuan keuangan daerah saat ini adalah Rp25 miliar.
Baca juga: Pemprov Papua janji bonus atlet dibayar setelah APBD 2025 ditetapkan
"Bonus tersebut akan segera ditransfer langsung ke rekening masing-masing atlet yang berprestasi," ujarnya.
Dia menjelaskan, pembayaran bonus akan melalui Dinas Olahraga dan Pemuda (Disorda) dan langsung ke rekening atlet atau penerima.
"Saya sudah instruksikan kalau bisa sebelum Februari ini semua sudah selesai," katanya. Untuk itu pihaknya mengimbau agar para atlet berprestasi bisa lebih bersabar karena ada proses yang harus dilalui.
Baca juga: Pemprov Papua: Tiga daerah sudah terapkan pemeriksaan kesehatan gratis
Pewarta: Qadri Pratiwi
Editor: Fitri Supratiwi
Copyright © ANTARA 2025
(责任编辑:Slot Online)
- Kalahkan Arellano, Flores pertahankan gelar juara WBA Continental USA
- Pembalap sepeda Polda Lampung finis kedua di ajang Tour of Kemala 2025
- Menangi partai perdana, Aditya Bagus berambisi perbaiki elo rating
- Berapa banyak makanan yang terbuang sia
- Cardenas hadapi Acosta untuk pertahankan gelar WBA Amerika Latin
- Kemenpora masih tinjau proposal pelatnas 2025
- Asian Games 2026 pertandingkan 11 nomor cabang olahraga esports
- Running Summit 2025 jadi momentum pencarian bibit pelari muda
- Cardenas hadapi Acosta untuk pertahankan gelar WBA Amerika Latin
- Matheus Pato ungkap perasaan kembali bermain di Stadion Segiri
- Klasemen Proliga: Popsivo Polwan tak tergoyahkan di puncak klasemen
- Tsutsumi siap pertahankan gelar juara WBA pertama kali lawan Higa
- Oleksandr Usyk terbuka untuk pertarungan lawan juara UFC Alex Pereira
- Menpora: Standardisasi produk olahraga buatan Indonesia penting
- Indonesia Running Series 2025 digelar di empat kota besar pulau Jawa
- Voli putri, Bandung BJB kalahkan Jakarta Pertamina 3
- Asian Games 2026 pertandingkan 11 nomor cabang olahraga esports
- Disorda Papua: Cenderawasih Swimming Club juara umum renang
- Onic ID kalahkan Bigetron Alpha untuk capai perempat final ESL MLBB S6
- NPC Indonesia yakin Kemenpora dukung prestasi di tengah efisiensi